loading...

Belajar untuk berkarya

Seberapapun kesulitan yang dihadapi, lakukanlah dengan berani.

Pengalaman adalah guru terbaik

Dengan belajar dan mencoba walaupun mengalami kegagalan. Namun dapat menjadi bekal bila mengalami kesuilitan di masa mendatang.

Belajar dan berdoa

Belajar perlu diimbangi dengan kemantapan spiritual.

Kesuksesan memerlukan pengorbanan dan kerja keras

Tak ada kesuksesan yang dapat diraih dengan instan, semua itu memerlukan kerja keras dan perjuangan.

This is default featured slide 5 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

Friday, January 31, 2014

Materi Kelas 6 SD Benua

MATERI PEMBAGIAN BENUA


Nama dan Letak Benua di Dunia

Dunia ini terdiri dari lima benua yaitu :
1.      Benua Asia
2.      Benua Afrika
3.      Benua Australia
4.      Benua Amerika
5.      Benua Eropa
Serta 4 buah samudra yaitu :
1.      Samudra Pasifik  menghubungkan Benua Asia dan Australia dengan Benua Amerika.
2.      Samudra Atlantik menghubungkan Benua Benua Amerika dengan Benua Eropa dan Afrika.
3.      Samudra Arktik merupakan lautan es yang sepanjang masa diselimuti salju.
4.      Samudra Hindia menghubungkan Benua Afrika, Asia, dan Australia dengan Kutub Selatan.

1.      Benua Asia

Benua Asia merupakan benua terbesar di dunia.  Benua Asia menjadi satu daratan dengan Benua Eropa.  Daratan itu disebut Eurasia (Eropa Asia).  Kondisi gegrafis  Benua Asia adalah sebagai berikut :

Selengkapnya,
Download file: Materi Pembagian Benua Kelas 6 SD

enjoy :)

loading...